Berita Warganet – Kunci Jawaban Tandai Kata Kerja yang Membuat Benda Mati Seolah-olah Hidup pada Kalimat di Bawah ini, Bahasa Indonesia Kelas 7 Kurikulum Merdeka.
Dalam artikel ini telah disiapkan untuk Sobat yang ingin mengetahui Jawaban dari buku Bahasa Indonesia kelas 7 Kegiatan 4 Menyelisik Ragam Bahasa dalam Teks Deskripsi halaman 12 Tandai kata kerja yang membuat benda mati seolah-olah hidup pada kalimat di bawah ini Simak Penjelasan Lengkap untuk Bahasa Indonesia SMP Kelas VII.
Langsung simak penjelasannya di bawah ini:
Jawaban:
Majas personifikasi merupakan salah satu jenis majas (gaya bahasa) yang mengumpamakan benda mati seolah-olah dapat melakukan sesuatu seperti manusia. Kata kerja yang membuat benda mati seolah-olah hidup pada kalimat di bawah ini antara lain:
1. Mobil itu batuk-batuk dan menyemburkan asap hitam saat lewat di depanku.
2. Kami belajar diringi nyala lilin yang menari-nari dalam kegelapan.
3. Bunyi sirene pemadam kebakaran itu menjerit-jerit menyuruh kami minggir.
4. Kamarku seperti memanggil-manggilku begitu aku memasuki kamar pada siang terik itu.
5. Rasa sambal yang pedas itu membakar lidahku.
Jawabannya berada pada kata yang berhuruf miring dan tebal Sobat bisa juga dengan menggunakan garis bawah.
Disclaimer:
1. Kunci jawaban pada unggahan Berita Warganet tidak mutlak kebenarannya
2. Unggahan ini bisa Sobat Warganet gunakan sebagai salah satu acuan dalam mengerjakan soal bukan sebagai acuan utama
3. Kunci jawaban pada unggahan Berita Warganet mungkin akan berbeda dengan pembahasan di sekolah atau penunjang lain
Demikian tadi mengenai pembahasan kunci jawaban dari buku Bahasa Indonesia SMP Kelas 7 Tandai kata kerja yang membuat benda mati seolah-olah hidup pada kalimat di bawah ini dari buku Bahasa Indonesia kelas 7 halaman 12 yang dapat Sobat gunakan sebagai bahan belajar, Semoga pembahasan di atas dapat bermanfaat bagi Sobat.