Jawaban IPAS Kelas 4 Soal tentang Memangnya Wujud Materi Seperti Apa?

Jawaban IPAS Kelas 4 Soal tentang Memangnya Wujud Materi Seperti Apa?

Jawaban IPAS Kelas 4 Soal tentang Memangnya Wujud Materi Seperti Apa? – Halo sobat, dalam artikel ini kita akan belajar tentang soal tentang sifat dan karakteristik wujud benda. Nah, untuk lebih jelasnya, kalian dapat menyimak pembahasan soal berikut ini.

Materi ini diambil dari buku Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial untuk SD Kelas IV Kurikulum Merdeka. Berikut adalah pembahasan soal selengkapnya. Selamat membaca !

Jawaban IPAS Kelas 4 Soal tentang Memangnya Wujud Materi Seperti Apa? Halaman 40

Topik B: Memangnya Wujud Materi Seperti Apa?

Baca Juga :  Jawaban Post Tes Modul 1 Apa dan Mengapa Perencanaan Berbasis Data?

Pertanyaan Esensial

1. Ada berapa karakteristik wujud benda?

2. Bagaimana sifat dan karakteristik dari masing-masing wujud benda?

Bisakah kalian menyebutkan ada materi apa saja di dalam akuarium yang ada di depan Aga dan Banu? Menurut kalian, apakah setiap materi yang ada di dalamnya memiliki sifat yang sama?

Baca Juga : Jawaban Soal tentang Penyerbukan pada Teks Hubungan antara Serangga dan Bunga

Di dalam akuarium itu terdapat beberapa materi yang wujudnya berbeda-beda. Ada yang berwujud padat, cair, dan gas.

Jawaban :

1. Karakteristik wujud benda ada 3, yaitu padat, gas dan cair.

Baca Juga :  Jawaban Post Tes Modul 6 Dokumentasi Projek

2. Sifat dan karakteristik benda padat :

  • Zat padat memiliki bentuk dan volume yang relatif tetap.
  • Zat padat memiliki bentuk tertentu yang tidak berubah-ubah meskipun diletakkan di dalam wadah yang berbeda-beda.

Sifat dan karakteristik benda gas :

  • Gas memiliki bentuk yang tidak tetap.
  • Bentuknya yang berubah-ubah.
  • Gas mempunyai massa menekan ke segala arah.
  • Tidak bisa dilihat tapi bisa dirasakan.

Sifat dan karakteristik benda cair :

  • Dapat melarutkan zat tertentu.
  • Bentuknya akan berubah-ubah sesuai dengan wadahnya.
  • Mengalir ke tempat yang lebih rendah.
Baca Juga :  Kunci Jawaban Siswa Aktif halaman 98 Permainan Tradisional PPKn SMP Kelas 7 Kurikulum Merdeka

Baca Juga : Jawaban Soal Refleksi tentang Cara Tumbuhan Berbunga Berkembangbiak

Informasi Tambahan

Benda padat adalah benda yang wujudnya padat dan mempunyai bentuk tertentu.

Benda cair adalah benda yang dapat berubah bentuk menurut bangun tempatnya karena molekulnya bergerak bebas.

Gas adalah zat ringan yang bersifat seperti udara (dalam suhu biasa tidak menjadi cair).

Kesimpulan

Demikianlah pembahasan soal yang dapat disajikan. Melalui pembahasan soal di atas sobat diharapkan dapat belajar memahami tentang sifat dan karakteristik wujud benda. Semoga bermanfaat dan selamat belajar !

Disclaimer : Pembahasan soal di atas merupakan referensi yang dapat digunakan untuk belajar. Jawaban yang disajikan tidaklah mutlak benar dan masih dapat dikembangkan.