Dalam melakukan penilaian tentang sikap fairplay yang terjadi dalam suatu pertandingan dapat dirumuskan suatu tugas dengan kata kerja di bawah ini

Dalam melakukan penilaian tentang sikap fairplay yang terjadi dalam suatu pertandingan dapat dirumuskan suatu tugas dengan kata kerja di bawah ini

Daftar Isi

Dalam melakukan penilaian tentang sikap fairplay yang terjadi dalam suatu pertandingan dapat dirumuskan suatu tugas dengan kata kerja di bawah ini.

A. Menyusun
B. Menghargai
C. Menganalisis
D. Bekerjasama
E. Mentoleransi

Jawaban

C. Menganalisis

Pembahasan

Tujuan pendidikan merupakan perubahan perilaku yang direncanakan dalam aktivitas belajar mengajar. Hasil belajar merupakan hasil yang dicapai dari aktivitas belajar mengajar sesuai dengan tujuan pendidikan. Hasil belajar untuk mengetahui tujuan pendidikan, sehingga hasil belajar harus paralel dengan pendidikan. 

Baca Juga :  Kunci Jawaban Usaha Ekonomi yang Dikelola Sendiri

Hasil belajar merupakan perubahan perilaku yang dicapai setelah anak mengikuti proses belajar mengajar. Anak memiliki potensi dalam perilaku psikologis yang dapat dididik dan diubah perilakunya. Potensi itu adalah domain kognitif, afektif dan psikomotorik.

Seperti yang disebutkan diatas, Tujuan pendidikan dibagi ke dalam 3 domain, yaitu:

  1. Kognitif, berisi perilaku-perilaku yang menekankan aspek intelektual, seperti pengetahuan, pengertian, dan keterampilan berpikir.
  2. Afektif, berisi perilaku-perilaku yang menekankan aspek perasaan dan emosi, seperti minat, sikap, apresiasi, dan cara penyesuaian diri.
  3. Psikomotor, berisi perilaku-perilaku yang menekankan aspek keterampilan motorik seperti tulisan tangan, mengetik, berenang, dan mengoperasikan mesin.
Baca Juga :  Jawaban Modul 4 Dimensi Bergotong Royong

Dalam taksonomi Bloom, kata kerja yang merefleksikan ranah afektif adalah menerima, menanyakan, menjawab, partisipasi, menerima, dll. Sedangkan menganalisis termasuk dalam ranah kogntif.