Tag Archives: ekonomi

Klasifikasi dan Penggolongan Rekening

Setelah memahami rekening dalam akuntansi dan jenis-jenis rekening/akun serta manfaatnya dalam laporan keuangan, dimana semua transaksi yang akan dicatat dalam laporan, harus di identifikasi terlebih dahulu berdasarkan jenis transaksinya, setelah itu transaksi baru dapat dicatat dengan akun berdasarkan jenisnya pula, sesuai jenis transaksi yang terjadi. Di dalam pembuatan pembukuan/laporan keuangan …

Read More »

Berikut Pengertian Rekening dan Jenisnya

Tujuan utama digunakannya akuntansi dalam perusahaan adalah untuk mencatat semua kegiatan yang berhubungan dengan operasional perusahaan, terutama aktivitas keuangan/pendanaan perusahaan, baik melibatkan organisasi intern maupun ekstern. Oleh sebagian besar masyarakat, akuntansi dipandang sebagaisuatu disiplin yang bersifat sangat teknis, yang hanya bisa dipahami oleh akuntan-akuntan professional. Padahal, dalam kenyataannya hampir setiap …

Read More »